Berdiri Kokoh, Indah dan Mempesona, Inilah Maha Karya Satgas TMMD ke-116

Avertorial59 Dilihat

Rangkumnews.com, Sarolangun – Berdiri Kokoh, Rapi, Indah dan Mempesona, Kalimat ini Lah yang tepat Tergambar dari setiap Pasang Mata Yang Melihat Bangunan Tersebut, dan Kalimat itu Juga yang Tepat untuk Mengambarkan Sebuah Bangunan Rumah dari Hasil Maha Karya Tangan-tangan Dingin yang Handal dan Piawai, yang di Miliki dan di Lakukan Oleh Anggota Satgas TMMD Ke 116 Kodim 0420/Sarko TA. 2023 di Desa Bukit Peranginan Kecamatan Mandiangin Kabupaten Sarolangun Provinsi Jambi. Sabtu 03/06/2023.

Menurut Kapten. Inf. Rusdi Selaku Koordinator pengerjaan RTLH di Bukit Peranginan Menjelaskan .” Pengerjaan Bangunan Rumah Tak Layak Huni (RTLH) ini sudah Rampung, hanya Saja Tinggal Tahap Akhir Yakni Tahap Finishing, Pembersihan Sekeliling Rumah tersebut dan pembersihan sisa-sisa cat yang menempel di kaca dan lantai, Dan juga nantinya akan di lakukan pengerjaan meratakan tanah di sisi belakang dan depan rumah. Sehingga akan terlihat rapi dan lebih bersih untuk di tempati oleh pemilik rumah nantinya Bapak Hillal dan keluarga .” Jelas Kapten Rusdi “.

Di Tambahkan Kapten Rusdi ” Di rencanakan rumah tersebut akan di serahkan saat penutupan TMMD secara simbolis dengan penyerahan kunci oleh Forkopimda Sarolangun kepada pemilik rumah, Kami Berharap Semoga Penerima Manfaat dari Program TMMD ini, Khusus nya Pada Pekerjaan Bangunan RTLH di Menerima Hasil Pekerjaan dari Anggota Satgas TMMD Ke 116 ini, dan Kami Berharap Semoga Nyaman dan Bermanfaat Bagi Pemilik rumah dalam Menempati Rumah Tersebut, dan Kami juga Mengucapkan terima kasih kepada Seluruh pihak yang ikut Serta Berpartisipasi dalam Pekerjaan ini, di mulai dari Pemerintah Desa, Masyarakat Setempat dan Pemerintah Kabupaten Sarolangun, terlebih kepada seluruh Anggota Satgas yang Sudah Banting Tulang, Meninggal kan Keluarga dirumah demi Sebuah Tugas, Saya Bangga Bisa Berdiri bersama Kalian, Semoga Kebaikan Kalian Menjadi Ladang Amal dan Pahal Bagi Kalian, Sekali lagi terima kasih pada Prajurit Kebanggaan .” Tutup Kapten Rusdi “.

Reporter : Budi Pratama.